Langsung ke konten utama

Postingan

Unggulan

Tulisan Sebagai Media Perubahan

Pendidikan - Orang bijak mengatakan “jika kita tidak berubah, maka kita akan ditinggalkan”, Karena hidup bukan hanya tentang bagaimana kita bisa bertahan, tapi tentang bagaimana kita bisa tumbuh berkembang. Namun, perubahan tersebut tidak akan terjadi jika tidak dilandasi dengan gerakan yang massif dan konstruktif. Maka, yang menjadi pertanyaan besar adalah hal apa yang bisa membuat sesuatu itu berubah? Apakah sebuah tulisan memiliki kekuatan untuk melakukan sebuah perubahan? Bahkan dapat membangun sebuah peradaban?   Esensi sebuah tulisan  Menulis adalah salah satu kegiatan dalam mereflesikan cipta, rasa, dan karsa seseorang. Tulisan bukan sekedar rangkaian kata-kata, setiap goresannya mencerminkan kepribadian yang kita miliki. Perolehan tulisan yang kita dapat mengindikasikan apa yang tengah kita alami dan kita rasakan. Ketika kita sedang sakit, pusing, resah, bahagia, maka tak dapat dipungkiri tulisan kita ikut berubah.(Vimala, 2004)  Ini adalah salah satu fakta dimana sebuah peras

Postingan Terbaru